logo blog

Berakhir 8 April, Windows XP Sudah Tidak Aman Lagi

TRENZT - Besok adalah waktu berakhirnya masa penggunaan Windows XP. Sistem operasi lawas ini sudah 13 tahun dipakai oleh pengguna, Microsoft pun kembali mendesak pengguna agar segera migrasi ke Windows 8.

Windows XP Profesional (trenzt.com)

Sudah waktunya Anda beralih ke sistem operasi yang baru, Windows 7 atau Windows 8. Karena pihak Microsoft tidak akan bertanggung jawab terhadap Windows XP. Apa pun yang terjadi itu adalah resiko pengguna.

Windows XP masih dapat bejerja di  komputer pengguna, namun tidak akan mendapatkan pembaharuan keamanan dan pembaharuan lainnya dari pihak Microsoft. Tentunya ini sangat berbahaya sekali, harcker pun dengan mudah menyusup ke komputer Anda..

Next
« Prev Post
Previous
Next Post »

Komentar harus sesuai dengan topik artikel.

- Komentar yang Relevan Sesuai Topik Pembahasan
- Dilarang SPAM, Menghina dan Melecehkan (SARA), Berkomentar dengan LINK aktif
- Dilarang PROMISI di Komentar
- Komentar yang tidak sesuai akan diHAPUS

by TRENZT.com

Copyright © 2014. TRENZT.com - All Rights Reserved | Template Created by Kompi Ajaib | Redesign by OpenKerja.com powered by Blogger