Pembaruan ini dilakukan oleh Google untuk semua platform. Google Chrome beta ini sudah bisa di download dan dipasang pada platform seperti Windows, Linux dan Mac OS X.
Karena versi ini masih dalam tahap uji coba atau beta, maka wajar sekali jika disaat penggunaan aplikasi ini masih menemukan adanya sejumlah bug dan permasalahan yang muncul.
Google sangat menganjurkan untuk tetap menggunakan versi build yang stabil. Hal ini dikarenakan versi beta hanya bersifat sementara sampai versi buildnya diluncurkan.
Komentar harus sesuai dengan topik artikel.
- Komentar yang Relevan Sesuai Topik Pembahasan
- Dilarang SPAM, Menghina dan Melecehkan (SARA), Berkomentar dengan LINK aktif
- Dilarang PROMISI di Komentar
- Komentar yang tidak sesuai akan diHAPUS
by TRENZT.com